Selasa, 30 November 2021

Kapolsek "Identitas Temuan Mayat di Dok IV Terungkap, Jenazah Telah Dikirim ke Kampung Halamannya"

Jasad Rio Ardian Ferdiansyah Ketika Berada di Kamar Jenazah RS. Bhayangkara

Polresta Jayapura Kota,- Identitas pria tak bernyawa yang ditemukan terapung di perairan Dok IV galangan kapal kelurahan bhayangkara distrik jayapura utara pada Minggu (28/11) kemarin akhirnya berhasil diidentifikasi.

Hal tersebut diungkapkan Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol. Gustav R. Urbinas, S.H., S.IK., M.Pd melalui Kapolsek Jayapura Utara AKP Jahja Rumra, S.H., M.H via telepon selulernya, Senin (29/11) siang.

Senin, 29 November 2021

Tim Supervisi Internal Zona Integritas Polresta Tinjau Pelayanan Publik di Polsek Jajaran

Kabag Ren Polresta Jayapura Kota Saat Meninjau Pelayanan Publik di Polsek Jajaran

Polresta Jayapura Kota,- Mengecek kesiapan kualitas pelayanan publik pada polsek-polsek di jajaran polresta jayapura kota, tim supervisi internal zona integritas polresta jayapura kota lakukan peninjauan ke polsek jajaran, Senin (29/11) pagi.

Tim supervisi internal zona integritas polresta jayapura kota yang lakukan peninjauan dipimpin langsung Kabag Ren Kompol Marthen L. Rona dengan didampingi  Kasiwas Iptu Musyanto bersama staf.

Gelar Operasi Zebra Cartenz, Sat Lantas Edukasi Prokes dan Bagikan Masker

Kanit Turjawali Sat Lantas Polresta Jayapura Kota Saat Memberikan Masker
Kepada Pengguna Jalan

Polresta Jayapura Kota - Satuan Lalulintas Polresta Jayapura Kota menggelar aksi simpatik dalam rangka operasi Zebra Cartenz 2021 di depan Mapolsek Abepura yang dipimpin langsung Kasat Lantas AKP Pillomina Ida Waymramra, SE.,S.IK. Senin (29/11) 

Turut hadir Kanit Turjawali Ipda Syafrudin dengan melibatkan 16 personil yang berlangsung selama satu jam setengah dari pukul 09.00 wit s/d 10.30 wit. 

Lakukan Pengawasan, Kasi Propam Polresta Sambangi Pos dan Polsek

Kasi Propam Polresta Jayapura Kota Saat Melakukan Pengawasan 
ke Pos Polisi dan Polsek Jajaran

Polresta Jayapura Kota - Propam Polresta Jayapura Kota melaksanakan pengawasan dan pengecekan personil di Pos-pos polisi dan Polsek jajaran. Senin (29/11) 

Pengawasan tersebut dipimpim langsung Kasi Propam Polresta Jayapura Kota Ipda Arman, SH bersama 5 personil. 

Adapun pos dan polsek yang disambangi yakni Pospol Angkasa, Pos Patmor I, Pos Kampung Buton, Pos Patmor Perumnas III, Polsek KPL Jayapura dan Polsek Jayapura Selatan. 

Berkas Lengkap, Tersangka Penggelapan dan Penipuan Dilimpahkan Ke Jaksa

Penyidik Polsek Abepura Saat Menyerahkan Tersangka Penggelapan dan Penipuan Ke Jaksa

Polresta Jayapura Kota - Setelah dinyatakan berkas lengkap/P21 oleh Jaksa Penuntut Umum, Penyidik Polsek Abepura menyerahkan RE alias Tian ke Kejaksaan Negeri Jayapura. Senin (29/11) pagi. 

Penyerahan tersangka RE alias Tian diterima langsung Jaksa Penuntut Umum Rakhmat, SH oleh penyidik Bripka Ferdy Mundulung, SH dan Brigpol Twiri R. I. Widyatmoko. 

Diduga Konsleting Listrik, Tiga Petak Bangunan Hangus Terbakar

Pemadam Kebakaran Kota Jayapura Kota Saat Berusaha Memadamkan Api 
Yang Menghaguskan Tiga Unit Bangunan di Padang Bulan

Polresta Jayapura Kota - Bertempat di jalan raya abepura - sentani tepatnya di tanjakan ale-ale kelurahan hedam Distrik Heram, tiga unit bangunan kontrakan milik Budi Pasaribu (43) hangus terbakar. Minggu (28/11) malam pukul 18.50 wit. 

Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol. Gustav R. Urbinas, SH., S.IK., M.Pd melalui Kapolsek Heram Iptu Frangky Rumbiak ketika dikonfirmasi pagi tadi (29/11) membenarkan kejadian tersebut. 

Minggu, 28 November 2021

Dipengaruhi Ganja, Seorang Pria Lakukan Pelecehan Seksual dan Diamankan Polisi

ER Pelaku Pelecehan dan Dipengaruhi Ganja Saat Diamankan Polisi

Polresta Jayapura Kota,- Seorang pria berinisial ER (16) harus berurusan dengan pihak kepolisian usai diamankan oleh personil polsek heram bertempat diseputaran perumnas III waena, Minggu (28/11) pagi.

ER diduga melakukan perbuatan pelecehan seksual terhadap seorang perempuan didepan rumah korban dan memiliki barang yang diduga narkotika jenis ganja.

Seorang Pria Tanpa Identitas Ditemukan Terapung di Dok IV

Mayat Berjenis Laki-laki Yang Ditemukan Tenggelam Saat Dievakuasi
Menggunakan Mobil Ambulance

Polresta Jayapura Kota,- Warga disekitar Galangan Kapal Dok IV kelurahan bhayangkara distrik jayapura utara dihebohkan dengan penemuan mayat berjenis kelamin laki-laki, Minggu (28/11) siang.

Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol. Gustav R. Urbinas, S.H., S.IK., M.Pd melalui Kapolsek Jayapura Utara AKP Jahja Rumra, S.H., M.H ketika dikonfirmasi membenarkan peristiwa tersebut.

Sabtu, 27 November 2021

Himbau Kamtibmas, Polisi Sambagi Warga di Pantai Holtekam

Personil Polsek Muaratami Saat Melaksanakan Patroli di Tempat Wisata Pantai Holtekam

Polresta Jayapura Kota - Personil Polsek Muaratami melaksanakan patroli dialogis guna menciptakan situasi kamtibmas dengan menyambangi warga yang berekreasi di pantai Holtekam Distrik Muaratami. Sabtu (27/11) sore. 

Patroli dialogis dipimpin langsung Kanit Provost Polsek Muaratami selaku Perwira Pengawas (Pawas) Ipda Saudi dengan melibatkan empat personil. 

Sat Lantas Polresta Bagikan 100 Masker dan Himbau Tertib Lalulintas

Personil Sat Lantas Polresta Saat memberikan Himbauan Tertib Berlalulints
dan Protokol Kesehatan

Polresta Jayapura Kota - Guna meningkatkan kesadaran tertib berlalulintas dan Protokol Kesehatan, Satuan Lalulintas Polresta Jayapura Kota menggelar operasi Zebra Cartenz 2021 bertempat di Pertigaan Yasmin Distrik Jayapura Utara. Sabtu (27/11) sore. 

Operasi Zebra Cartenz 2021 dipimpin langsung Kasat Lantas Polresta Jayapura Kota AKP Pillomina Ida Waymramra, S.E., S.IK didampingi Wakasat Iptu. Muh. Arif, Kanit Turjawali Ipda Syafrudin dan Kanit Regident Ipda Nigia Gustri S.Tr.K dengan melibatkan 20 personil. 

Jumat, 26 November 2021

Himbau Kamtibmas Kepada Nelayan, Sat Polair Lakukan Patroli di Perairan Jayapura

Personil Sat Polair Polresta Jayapura Kota Saat Melaksanakan Patroli Perairan Jayapura
dan Menyambangi Para Nelayan

Polresta Jayapura Kota - Guna mengantisipasi gangunan kamtibmas di perairan Jayapura, Satuan Polair Polresta Jayapura Kota melaksanakan patroli dengan menyambangi para nelayan yang sedang memancing ikan. Jumat (26/11) 

Patroli perairan dipimpin oleh Komdan Regu Aipda Hardi beserta empat personil menggunakan Long Boat 014 dilengkapi life jaket (pelampung) dan senjata api. 

Penyidik Polsek Abepura Limpahkan Tersangka Pembunuhan dan Pelaku Penadahan ke Jaksa

Penyidik Polsek Abepura Saat Menyerahkan Tersangka Kasus Pembunuhan 
Ke kejaksaan Negeri Jayapura

Polresta Jayapura Kota,- Penyidik unit reskrim polsek abepura serahkan dua tersangka atas perkaranya masing-masing kepada jaksa penuntut umum bertempat di kantor kejaksaan negeri jayapura, Jumat (26/11) siang.

Dua tersangka yang diserahkan yakni DM atas perkara pembunuhan atau penganiayaan yang mengakibatkan kematian terhadap korban Hans B. Puhili dan YU dengan kasus penadahan satu unit sepeda motor Honda Beat Street hasil curian.

Kapolresta Hadiri Peresmian Gedung Keuangan Negara Jayapura

Kapolresta Jayapura Kota Saat Menghadiri Peresmian Gedung Keuangan Negara Jayapura
yang Diresmikan oleh Menteri Keuangan RI Sri Mulyani

Polresta Jayapura Kota - Bertempat di Kantor Keuangan Jayapura Jalan Ahmad Yani Distrik Jayapura Utara, Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol. Gustav R. Urbinas, SH., SIK., M.Pd menghadiri peresmian gedung Keuangan negara Jayapura oleh Menteri Keuangan Republik Indonesia Sri Mulyani, SE., M.Sc., Ph.D. Jumat (26/11) siang. 

Turut hadir Dirjen Pajak Suryo Utomo, SE., Ak., M.B.T, Dirjen Bea Cukai H. Askolani, SH., MH, Dirjen Kekayaan Negara Rionald Silaban, SH., L.L.M, Dirjen Perumahan Dr. Ir. Khalawi A. Hamid, MSD. MM, Dirjen Pembendaharaan dan Perbekalan Dr. Hadiayanto, SH., L.L.M, Sekjen Kementrian Keuangan RI Heru Pambudi, SE., L.L.M, Sekda Provinsi Papua Dr. M. Ridwan Rumasukun, SE., MM, Kepala Kantor Kantor Wilayah Ditjen Perbendaharaan Provinsi Papua Drs. Burhani AS, MM, Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Papua Yang Setiadi Ak. MBA, CA.,CCSA.,CRMP.,CGCAE, Kepala Bank Indonesia Perwakilan Papua Naek Tigor Sinaga, Wakil Walikota Jayapura Ir. H. Rustan Saru serta tamu undangan lainnya. 

Kamis, 25 November 2021

Seimbangkan Tugas dan Rohani, Polresta Gelar Binrohtal Kepada Personilnya

Personil Polresta Jayapura Kota Yang Beragama Muslim Saat Melaksanakan Binrohtal
di Musholla Perum Bulog

Polresta Jayapura Kota,- Polresta Jayapura Kota gelar Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) kepada personilnya dan ASN yang bertugas di jajaran polresta jayapura kota, Kamis (25/11) pagi.

Giat Binrohtal terbagi dua lokasi yakni di Musholla Perum Bulog bagi yang beragama Muslim dan di Aula Mapolresta bagi yang Nasrani.

Rabu, 24 November 2021

Tersangka Penipuan dan Pelaku Persetubuhan Anak Dibawah Umur Diserahkan Penyidik ke Jaksa

Penyidik Reskrim Polresta Jayapura Kota Saat Melaksanakan Tahap II dengan
Menyerahkan Tersangka ke Kejaksaan

Polresta Jayapura Kota,- Penyidik satuan reserse kriminal polresta jayapura kota serahkan dua tersangka atas perkaranya masing-masing kepada jaksa penuntut umum bertempat di kantor kejaksaan negeri jayapura, Rabu (24/11) siang.

Dua tersangka yang diserahkan yakni SO Alias Moci (35) atas perkara penipuan dan atau penggelapan terhadap korban Robert Bastian (42) dan LL Alias Otis (37) dengan kasus persetubuhan terhadap anak dibawah umur yang disangkakan padanya.

Ops Zebra Cartensz 2021 "Sat Lantas Polresta Gelar Gerai Vaksin Presisi"

Sat Lantas Polresta Jayapura Kota Saat Melaksanakan Vaksinasi Dalam Rangka Operasi Zebra Cartenz

Polresta Jayapura Kota,- Satuan lalulintas polresta jayapura kota gelar gerai vaksin presisi polresta jayapura kota bertempat di Papua Trade Centre (PTC) entrop distrik jayapura selatan, Rabu (24/11) pagi.

Gerai vaksin presisi yang digelar merupakan rangkaian giat operasi zebra cartensz 2021 polresta jayapura kota.

Gantung Diri, Seorang Pemuda Ditemukan Tak Bernyawa di Argapura

Tim Identifikasi Reskrim Polresta Jayapura Kota Saat Mengevakuasi Jasad Deky Wibowo

Polresta Jayapura Kota - Seorang pemuda bernama Deky Wibowo (26) ditemukan tak bernyawa gantung diri di dalam rumah kost yang terletak di Argapura Bawah Distrik Jayapura Selatan. Rabu (24/11) pagi. 

Diketahui Jazad Diky Wibowo pertama kali diketahui oleh saksi Niuny Minggu (48) dan Yustina Maria Maitindom (23) saat ingin meminjam motor milik korban. 

Selasa, 23 November 2021

Peringati Hari Ibu Ke-93, Kapolresta Jadi Narasumber di Kegiatan Diskusi Panel Dharma Wanita Se-Kota Jayapura

Kapolresta Jayapura Kota Saat Memberikan Materi di Kegiatan Diskusi Panel
Yang Diselenggarakan Oleh Dharma Wanita Kota Jayapura

Polresta Jayapura Kota - Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol. Gustav R. Urbinas, SH., S.IK., M.Pd menjadi narsumber di kegiatan Diskusi Panel dengan thema "Peran Keluarga Dalam Memerangi Perdagangan Perempuan dan Anak" yang diselenggarakan oleh Dharma Wanita Kota Jayapura dalam rangka memperingati Hari Ibu Ke-93 bertempat di aula Sian Soor Kantor Walikota Jayapura Distrik Jayapura Kota. Selasa (23/11). 

Turut hadir Asisten III Sekda Kota Jayapura Drs. Amos Solosa, Perwakilan Kejaksaan Negeri Jayapura Natalia Rama, Kepala Dinas Kominfo Kota Jayapura Drs. Binto Nainggolan, Kepala Dinas Kesehatan dr. Ni Nyoman Sri Antari, Kepala Dinas Pemberdayaan, Perlindungan Anak & KB Kota Jayapura Betty Anthoneta Puy, SE, M.PA dan Para Dharma Wanita Persatuan Kota Jayapura serta gabungan organisasi Wanita Se-Kota Jayapura. 

Kapolresta: Siapa Bunyikan Meriam Kaleng, Siap Ditindak

Kombes Pol. Gustav R.Urbinas, SH., S.IK., M.Pd

Polresta Jayapura Kota - Memasuki Bulan Desember, Kapolresta Jayapura Kota, Kombes Pol Gustav R. Urbinas, SH.,S.IK.,M.Pd meminta kepada masyarakat tidak membunyikan meriam kalengan. 

Lantaran menurut Kapolresta hal itu telah melanggar aturan yang menganggu Ketertiban umum dan meresahkan warga.

Semester II, Kasus Kekerasan Anak dan Perempuan di Polresta Selesai

Kombes Pol. Gustav R. Urbinas, SH.,S.IK.,M.Pd

Polresta Jayapura Kota - Semester II tahun 2021,  Sat Reskrim Polresta Jayapura Kota tengah menangani 20 kasus kekerasan perempuan dan anak.

Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol Gustav R Urbinas, SH.,S.IK.,M.Pd mengatakan dari seluruh laporan yang ditangani telah diselesaikan.

Ops Zebra Cartensz Polresta, Tiga Unit Kendaraan Diamankan, Himbauan Prokes Digaungkan

Personil Sat lantas Polresta Jayapura Kota Saat Melaksanakan Operasi Zebra Cantenz 2021
di Jalan Koti Depan Kantor DPR Provinsi Papua

Polresta Jayapura Kota,- Satuan lalulintas polresta jayapura kota gelar operasi zebra cartensz 2021 bertempat di Jl. Koti tepatnya didepan Kantor DPRD Provinsi Papua, Selasa (23/11) pagi.

Sebanyak 100 lembar masker dibagikan kepada para pengendara yang melintas tanpa menggunakan masker.

Kasat Lantas Polresta Jayapura Kota AKP Pillomina Ida Waymramra, S.E., S.IK ketika dikonfirmasi membenarkan pelaksanaan operasi tersebut.

Tim Charli Bekuk Pelaku Penadah Motor Hasil Curian

YW Pelaku Penadah Motor Saat Diamanakan Tim Charli Polresta Jayapura Kota

Polresta Jayapura Kota,- Seorang pria berinisial YW (22) terpaksa dibekuk tim Charli polresta jayapura kota karena diduga membawa sepeda motor yang diduga merupakan hasil curian bertempat di pertigaan traffic light Abepura, Senin (22/11) sore.

Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol. Gustav R. Urbinas, S.H., S.IK., M.Pd melalui Kasat Reskrim AKP Handry M. Bawiling, S.Sos., M.M ketika ditemui di ruang kerjanya membenarkan penangkapan tersebut.

DPO Lapas Sorong Tertangkap di Kota Jayapura Bawa Ratusan Paket Ganja Siap Edar

AL Beserta Barang Bukti 150 Paket Ganja Siap Edar Saat Diamankan di Mapolresta 

Polresta Jayapura Kota,- Tim opsnal satuan reserse narkoba polresta jayapura kota berhasil membekuk seorang pria berinisial AL (31) yang diduga merupakan pengedar narkotika jenis ganja bertempat di seputaran Hamadi Gunung Distrik Jayapura Selatan, Senin (22/11) sore sekira Pkl. 17.15 Wit.

Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol. Gustav R. Urbinas, S.H., S.IK., M.Pd melalui Kasat Resnarkoba Iptu Alamsyah Ali, S.H., M.H ketika dikonfirmasi membenarkan peristiwa penangkapan tersebut.

Sepasang Muda-Mudi Dibekuk Tim Opsnal Narkoba Karena Miliki Narkotika Jenis Shabu

Sepasang Muda Mudi Saa Diamankan Opsnal Resnarkoba Polresta Beserta Barang Bukti Sabu

Polresta Jayapura Kota,- Seorang perempuan berinisial JM (25) warga waena tak berkutik saat dibekuk tim opsnal satuan narkoba polresta jayapura kota saat mengambil kiriman berupa paket yang berisikan narkotika jenis shabu bertempat disalah satu layanan jasa pengiriman diseputaran distrik heram, Senin (22/11) siang sekira Pkl. 13.30 Wit.

JM ditangkap bersama barang bukti berupa satu buah paket kiriman warna hitam yang didalamnya berisikan, tiga lembar baju Jersey bola, sembilan buah plastik kliper kecil bening dan satu buah plastik kliper bening ukuran kecil diduga berisikan narkotika jenis shabu.

Minggu, 21 November 2021

Jabatan Kasat Lantas dan Kapolsek Muara Tami Disertijabkan Kapolresta Jayapura Kota

Kapolresta Jayapura Kota Ketika Memimpin Upacara Serah Terima Jabatan
Kasat Lantas dan Kapolsek Muaratami

Polresta Jayapura Kota,- Bertempat di Aula Mapolresta Jayapura Kota berlangsung giat upacara serah terima jabatan Kasat Lantas dan Kapolsek Muara Tami, Senin (22/11) pagi.

Serah terima jabatan yang berlangsung yakni Kasat Lantas dari pejabat lama AKP Viky Pandu Widhapermana, S.H., S.IK., M.H kepada AKP Pillomina Ida Waymramra, S.E., S.IK dan Kapolsek Muara Tami dari AKP Jubelina Wally, S.H., M.H kepada AKP Junan Plitomo, S.Sos., M.H.

Di Perbatasan RI-PNG, Polisi Berhasil Amankan Puluhan Paket Ganja dan Dua Tsk

Tim Gabungan Resnarkoba Polresta Bersama Polsubsektor Skouw Saat Mengamankan
Dua Pelaku Beserta Barang Bukti Ganja di Perbatasan RI-PNG

Polresta Jayapura Kota - Tim Gabungan Sat Resnarkoba Polresta Jayapura Kota bersama Polsubsektor Skouw berhasil mengamankan dua orang tersangka bersama puluhan paket ganja di perbatasan RI-PNG tepat di pertigaan Lokbon Kampung Mosso Distrik Muaratami. Sabtu (20/11) siang. 

Kedua pelaku yakni YJM (21) dan GFR (17) ditangkap tanpa perlawanan beserta 40 paket ganja ukuran besar oleh Tim Opsnal Resnarkoba dan Personil Polsubsektor yang di pimpin langsung Kasat Resnarkoba Polresta Iptu Alamsyah Ali, SH.,MH didampingi Kapolsubsektor Skouw Iptu Kasrun, SH. 

Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol Gustav R. Urbinas, SH., S.IK., M.Pd melalui Kasat Resnarkoba Iptu Alamsyah Ali, SH., MH ketika dikonfirmasi siang tadi (21/11) membenarkan penangkapan tersebut. 

Kebakaran di Tanah Hitam, Satu Bangunan dan Sembilan Unit SPM Hangus Terbakar

Lokasi Kebakaran Satu Bangunan di Jalan Raya Abepantai Tanah Hitam
Distrik Abepura

Polresta Jayapura Kota,- Si Jago Merah kembali beraksi semalam, bertempat di jalan raya abepantai tanah hitam RT 04 kelurahan asano distrik Abepura, Minggu (21/11) dini hari sekira Pkl. 01.10 Wit.

Kebakaran berhasil menghanguskan sebuah rumah kontrakan atau bangunan berlantai dua milik Sdr. Abdul Wahid (57), dimana bangunan tersebut dikontrak oleh Sdr. Mursalim (34) dan dibagian depannya merupakan usaha Apotik serta lantai duanya merupakan sekolah Paud Nusantara.

Jumat, 19 November 2021

Menutupi Badan Jalan, Polisi Bersihkan Timbunan Pasir di Jalan Holtekam

Personil Polsek Muaratami Saat Membersihkan Timbunan Pasir Yang Menutupi 
Badan Jalan Raya Holtekam

Polresta Jayapura Kota - Personil Polsek Muaratami dengan sigap membersihkan timbunan pasir yang menutupi badan jalan raya Holtekam tepatnya di kilometer 12 Distrik Muaratami. Sabtu (20/11) pagi. 

Pembersihan timbunan pasir dipimpin oleh kanit sabhara Polsek Muaratami Ipda Darwis bersama lima personil dengan menggunakan alat bantu skop. 

Respon Masyarakat, Kebakaran di Rumdis Wakil Direktur RSJ Berhasil di Padamkan

Lokasi Kejadian Kebakaran di Rumah Dinas Wakil Direktur Rumah Sakit Jiwa Abepura

Polresta Jayapura Kota - Berkat responsip dari masyarakat setempat kebakaran di rumah dinas wakil direktur rumah sakit jiwa Abepura berhasil dipadamkan. Jumat (19/11) malam. 

Hal ini diungkapkan Kapolsek Abepura AKP Lintong Simanjuntak, SH.,MH ketika dikonfirmasi pagi tadi di Mapolsek Abepura. Sabtu (20/11) 

"Syukur masyarakat setempat merespon dengan cepat sehingga kebakaran tersebut berhasil dipadamkan dan tidak merembet ke tempat lain, " ujarnya. 

Meresahkan Masyarakat, Polisi Razia Meriam Kaleng di Jayapura Utara

Personil Polsek Jayapura Utara Ketika Melakukan Razia Meriam Kaleng di Jayapura Utara

Polresta Jayapura Kota - Kepolisian Sektor Jayapura Utara melaksanakan patroli sekaligus merazia meriam kaleng di wilayah Dok VIII dan Dok IX Distrik Jayapura Utara. Jumat (19/11). 

Kegiatan tersebut di pimpin oleh Kanit Sabhara Polsek Jayapura Utara Iptu Erwin Queen beserta 8 personil polsek dan patroli bermotor I Dok V. 

Kapolsek Jayapura Utara AKP Jahja Rumra, SH.,MH mengatakan patroli dan razia meriam kaleng yang dilaksanakan personil guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan tertib. 

Tersangka Kasus Pembunuhan dan Perkara Penganiayaan Diserahkan Penyidik Polsek Abepura ke Jaksa

Penyidik Polsek Abepura Ketika Menyerahkan AT Kasus Pembunuhan 
Ke Jaksa Penuntut Umum

Polresta Jayapura Kota,- Dua berkas perkara dinyatakan lengkap oleh pihak kejaksaan, penyidik unit reskrim polsek abepura serahkan dua tersangka ke jaksa penuntut umum (JPU) di kantor kejaksaan negeri jayapura, Jumat (19/11) siang.

Tersangka pertama yakni AB Alias Midun diserahkan atas kasus penganiayaan yang dilakukannya pada jumat (1/10) sebagaimana disangkakan Pasal 351 Ayat (1) padanya dengan ancaman hukuman penjara maksimal 2 tahun 8 bulan.

Sat Reskrim Polresta Serahkan Dua Tersangka Dengan Kasus Berbeda ke Kejaksaan

Penyidik Sat Reskrim Polresta Jayapura Saat Menyerahkan Tersangka Ke Kejaksaan

Polresta Jayapura Kota,- Penyidik satuan reskrim polresta jayapura kota serahkan dua tersangka ke jaksa penuntut umum (JPU) yakni tersangka NU Alias Oling (35) dan tersangka OB (23) di kantor kejaksaan negeri jayapura atas perkaranya masing-masing.

Hal tersebut diungkapkan Kasat Reskrim Polresta Jayapura Kota AKP Handry M. Bawiling, S.Sos., M.M ketika ditemui di ruang kerjanya, Jumat (19/11) siang.

Ops Zebra Cartensz 2021, Sat Lantas Polresta Amankan 9 Unit Sepeda Motor

Personil Sat Lantas Polresta Jayapura Kota Saat Membagikan Masker Kepada Pengguna Jalan

Polresta Jayapura Kota,- Gelar operasi Zebra Cartensz 2021, satuan lalulintas polresta jayapura kota jaring sembilan unit sepeda motor dan diamankan ke mapolresta jayapura kota, Jumat (19/11) pagi.

Giat operasi yang digelar dipimpin langsung Kasat Lantas Polresta Jayapura Kota AKP Viky Pandu Widhapermana, S.H., S.IK., M.H didampingi Wakasat Lantas Iptu M. Arif bersama Kanit Turjawali dan Kanit Gakkum beserta personil satuan lalulintas polresta jayapura kota yang dilaksanakan disepanjang jalan Irian dan jalan Percetakan Jayapura distrik jayapura utara.

Kamis, 18 November 2021

Berikan Punishment, Dua Personil Polresta Jalani Sidang KKEP Polri

Wakapolresta Jayapura Kota Saat Memimpin Sidang Kode Etik Profesi 
di Aula Mapolresta Jayapura Kota

Polresta Jayapura Kota,- Seksi Propam Polresta Jayapura Kota gelar Sidang Komisi Kode Etik Profesi (KKEP) Polri bertempat di Aula Mapolresta Jayapura Kota terhadap dua personilnya Brigpol MS (35) dan Briptu IA (27), Kamis (18/11) siang.

Sidang Komisi Kode Etik yang berlangsung dipimpin oleh Ketua Sidang Komisi yaitu Wakapolresta Jayapura Kota AKBP Supraptono, S.Sos., M.Si didampingi Kabag Ren Kompol Marthen L. Rona dan Kabag SDM AKP Noerjannah, S.Sos, bertindak sebagai Penuntut yakni Kasi Propam Polresta Jayapura Kota Ipda Firmansyah Arifin serta Pendamping Hukum ialah Kasubag Hukum Iptu Harmin.

Sat Lantas Polresta Gelar Operasi Zebra Cantenz di Dua Lokasi

Personil Sat Lantas Polresta Jayapura Kota Sat Melaksanakan Operasi Zebra Cartenz
di Pertigaan Jalan Ring Road Hamadi

Polresta Jayapura Kota - Guna meningkatkan kesadaran masyarakat tentang tertib berlalu lintas dan protokol kesehatan, satuan lalulintas Polresta Jayapura Kota melaksanakan operasi Zebra Cartenz 2021 di dua lokasi wilayah kota Jayapura. Kamis (18/11). 

Operasi tersebut di pimpin langsung Wakasat Lantas Polresta Jayapura Kota Iptu Muh. Arif didampingi kanit turjawali Ipda Syafrudin dengan melibatkan 10 personil. 

Wakapolresta : Sampai Hari ini Sudah 34.014 Orang Divaksin di Gerai Vaksin Presisi Polresta

Wakapolresta Jayapura Kota Saat Meninjau Pelaksanaan Gerai Vaksin Presisi
di Halaman PTC Entrop Distrik Jayapura Selatan

Polresta Jayapura Kota - Semenjak digelarnya Vaksinasi Presisi yang dilaksanakan oleh Polresta Jayapura Kota sudah 34.014 orang masyarakat Kota Jayapura divaksin baik Dosis ke-I maupun Dosis ke-II. 

Hal ini diungkapkan Wakapolresta Jayapura Kota AKBP Suprotono, S.Sos., M.Si usai meninjau pelaksanaan vaksinasi presisi di halaman PTC Entrop Distrik Jayapura Utara. Kamis (18/11) 

Temukan Puluhan Butir Amunisi, Seorang Pria Lapor ke Polisi

Saksi Ilham Jafar Saat Dimintai Keterangan Terkait Penemuan Amunisi di Tempat Sampah

Polresta Jayapura Kota,- Seorang pria bernama Ilham Jafar datang ke Pos Patmor IV Tanah Hitam serahkan puluhan butir amunisi aktif yang ditemukannya di tempat sampah BTN Skyline Residence Kotaraja semalam.

Ketika melaporkan temuan tersebut ke Pos Patmor IV Tanah Hitam (Kamis 18/11 pagi), Ilham langsung dibawa bersama barang bukti ke mapolsek abepura untuk ditindaklanjuti.

Rabu, 17 November 2021

Kapolsek Jayapura Utara Pimpin Upacara Pemakaman Purnawirawan Polri

Jenazah Alamarhum Iptu (Purn) Septinus Mambruaru Saat Di Upacarakan
Secara Kedinasan Kepolisian Negera Republik Indonesia

Polresta Jayapura Kota - Kepolisian Resor Jayapura Kota menggelar upacara pemakaman Iptu (Purn) Septinus Mambruaru di tempat pemakaman Umum Kayu Batu Distrik Jayapura Utara. Rabu (17/11) 

Dalam upacara tersebut bertindak sebagai Inspektur Upacara adalah Kapolsek Jayapura Utara AKP Jahja Rumra, SH., MH dan selaku komandan upacara Kanit Lantas Polsek Jayapura Utara Ipda Otto Kamawa. 

Polsek KPL Jayapura Gagalkan Pengiriman Miras Ilegal ke Kab. Mamberamo Raya

Personil KPL Jayapura Saat Mengamankan Minuman Keras Ilegal Berbagai Merk
di Pelabuhan Jayapura

Polresta Jayapura Kota,- Lakukan pengamanan penumpang naik ke kapal perintis KM. Cantika Lestari-77 di dermaga pelabuhan laut jayapura, polsek Kawasan Pelabuhan Laut (KPL) Jayapura gagalkan pengiriman ratusan botol minuman keras bermerk, Rabu (17/11) siang.

Kapolsek KPL Jayapura Iptu Rischard L. Rumboy ketika dikonfirmasi membenarkan hal tersebut, dimana minuman keras ilegal yang diamankan rencananya akan dikirim ke Kabupaten Mamberamo Raya.

Peduli Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Lakukan DDS Himbau Warganya

Bhankamtibmas Aipda Singgih Saat Menyambangi Warganya Secara Door to Door

Polresta Jayapura Kota,- Peduli Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Kelurahan Entrop Aipda Singgih kunjungi setiap warganya dengan pola Door to Door System dan berikan himbauan bertempat di Kampung Buton Skyline kelurahan entrop distrik jayapura selatan, Rabu (17/11) siang.

Ketika dikonfirmasi, Kapolsek Jayapura Selatan AKP Hendrik Seru, S.H membenarkan kunjungan tersebut, dimana hal tersebut rutin dilakukan para bhabinkamtibmas jajarannya.

Disangkakan Pasal 378 KUHP, Pelaku FE Diserahkan ke Jaksa

Penyidik Reskrim Polresta Jayapura Kota Saat Menyerahkan Tersangka Penipuan
ke Kejaksaan Negeri Jayapura 

Polresta Jayapura Kota,- Penyidik satuan reserse kriminal polresta jayapura kota serahkan seorang pria berinisial FE (42) atas perkara Penipuan ke Jaksa Penuntut Umum (JPU) di kantor kejaksaan negeri jayapura, Rabu (17/11) pagi.

Kasat reskrim polresta jayapura kota AKP Handry M. Bawiling, S.Sos., M.M ketika dikonfirmasi membenarkan pelimpahan tersangka FE tersebut, dirinya diserahkan ke jaksa karena berkas perkaranya telah dinyatakan lengkap / P.21.

Spesialis Curanmor Berhasil Ditangkap Beserta Dua Barang Bukti

AS Pelaku Pencurian Sepeda Motor Saat Diamankan di Mapolsek Abepura
Beserta Barang Bukti Dua Unit Sepeda Motor

Polresta Jayapura Kota - Tim gabungan charli Polresta Jayapura Kota bersama Opsnal Polsek Abepura berhasil menangkap spesialis pencurian bermotor (curanmor) beserta dua unit sepeda motor di wilayah abepura. Selasa (16/11)

Penangkapan pelaku AS (19) berdasarkan dua laporan polisi nomor : LP/817/2021/Papua/Resta Jpr Kota/Sek Abepura dan LP/916/IX/2021/Papua/Resta Jpr Kota/Sek Abepura tentang pencurian bermotor. 

Gelar Operasi Zebra, Sat Lantas Polresta Himbau Tertib Berlalulintas dan Bagikan Masker

Personil Satlantas Polresta Jayapura Kota Saat Melaksanakan Operasi Zebra Cartenz
di Jalan Irian Taman Imbi Jayapura

Polresta Jayapura Kota - Satuan Lalulintas Polresta Jayapura Kota menggelar Operasi Zebra Cartenz 2021 guna menertibkan pengguna jalan dan himbuan protokol kesehatan bertempat di Jalan Irian Taman Imbi Jayapura. Rabu (17/11).

Kegiatan Operasi Zebra Cartenz dipimpim langsung Kanit Turjawali Sat Lantas Polresta Jayapura Kota Ipda Syafruddin dengan melibatkan 22 personil. 

Selasa, 16 November 2021

Amankan Motor Curian, Polisi Kembalikan Kepada Pemiliknya

Katim Opsnal Reskrim Polresta Jayapura Kota Aipda Sero Sero Saat Menyerahkan
Motor Yang di Duga Hasil Motor Curian Kepada Pemiliknya

Polresta Jayapura Kota - Tim opsnal Polresta Jayapura Kota kembali mengembalikan satu unit motor SPM Honda Beat Street yang diduga hasil pencurian bermotor kepada pemiliknya di Mapolresta Jayapura Kota. Selasa (16/11) sore. 

Kasat Reskrim Polresta Jayapura Kota AKP Handry Bawilling, S.Sos., MH ketika di konfirmasi membenarkan hal tersebut. 

Tim Kemenpan-RB Tinjau Pelayanan Publik Polresta Jayapura Kota

Tim Kemenpan-RB Saat Meninjau Pelayanan Publik SKCK

Polresta Jayapura Kota - Tim Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negera dan Reformasi Birokrasi (Kemenpa-RB) melakukan peninjauan terhadap pelayanan publik SIM dan SKCK yang diselenggarakan Polresta Jayapura Kota. Selasa (16/11). 

Kedatangan Tim Kemenpan-RB yang dipimpin oleh Analis Kebijakan Fajar Kurniawan Firdaus dan Shinta Nur Fitriani beserta dua anggota diterima langsung Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol. Gustav R. Urbinas, SH., S.IK., M.Pd didampingi Wakapolresta AKBP Supraptono, S.Sos., M.Si, Kabag Ren Kompol Marthen L. Rona dan Kasiwas Iptu Mursyanto. 

Minggu, 14 November 2021

Tim Charli Bekuk Pelaku Penganiayaan yang Sempat Menghilang

Pelaku Penganiayaan Saat Diamankan di Polsek Jayapura Selatan

Polresta Jayapura Kota,- Setelah hampir empat bulan buron, seorang pria berinisial MI Alias Iki (21) berhasil dibekuk ditempat kerjanya di Pelabuhan Laut Jayapura oleh unit reskrim polsek jayapura selatan dengan dibackup tim charli polresta jayapura kota, Jumat (12/11).

Kasat Reskrim Polresta Jayapura Kota AKP Handry M. Bawiling, S.Sos., M.M ketika dikonfirmasi membenarkan kejadian penangkapan MI tersebut, dimana ia ditangkap karena dirinya adalah pelaku penganiayaan terhadap Wahyudin warga Hamadi.

Kecelakaan di Jembatan Ringroad, Pengemudi RX-King Meninggal Dunia

Personil Polsek Jayapura Selatan Saat Mendatangi Lokasi Kecelakaan di Jalan Ring Road

Polresta Jayapura Kota,- Unit lalulintas polsek jayapura selatan mendatangi TKP lakalantas yang mengakibatkan pengendaranya meninggal dunia bertempat di jembatan ring road tepatnya didekat kampung Tobati distrik jayapura selatan, Sabtu (13/11) dini hari sekira Pkl. 00.30 Wit.

Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol. Gustav R. Urbinas, S.H., S.IK., M.Pd melalui Kapolsek Jayapura Selatan AKP Hendrik Seru, S.H ketika dikonfirmasi membenarkan peristiwa lakalantas tersebut.

Diduga Karena Ledakan Petasan, Empat Rumah di Hamadi Hangus Terbakar

Mobil Pemadam Kebakaran Saat Tiba di Lokasi Kebakaran Hamadi Jalan Perikanan
Belakang Hotel Asia 

Polresta Jayapura Kota - Kasus kebakaran kembali terjadi lagi di wilayah kota Jayapura, Sabtu (13/11) malam sekitar 19.00 wit di jalan perikanan tepatnya di belakang Hotel Asia Kelurahan Hamadi Distrik Jayapura Selatan empat rumah terbakar hangus diduga karena ledakan petasan. 

Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol. Gustav R. Urbinas, SH., S.IK., M.Pd melalui Kapolsek Jayapura Selatan AKP Hendrik Seru, SH ketika di konfirmasi membenarkan kejadian kebakaran di hamadi jalan perikanan. 

Jumat, 12 November 2021

Final Pertandingan Sepakbola CP Berjalan Aman dan Lancar, Tim Asal Papua Raih Medali Emas

Aparat Gabungan TNI-Polri Saat Melaksanakan Apel Sebelum Melakukan 
Pengamanan Partai Final Sepak Bola Cp di Lapangan Mahacandra Uncen

Polresta Jayapura Kota,- Personil Gabungan TNI-Polri amankan jalannya pertandingan final cabor sepakbola cp antara tim Papua vs tim Kalsel bertempat di lapangan Mahacandra Uncen Atas Perumns III Waena, Jumat (12/11) siang.

Kapam Objek Venue Lapangan Mahacandra Iptu Dadang Kurnianto saat dikonfirmasi membenarkan pengamanan pertandingan final tersebut.

Kamis, 11 November 2021

Wakapolresta Tinjau Setiap Venue Pertandingan di Klaster Kota Jayapura

Wakpolresta Jayapura Kota Ketika Meninjau Venue Klaster Kota Jayapura
Peparnas XVI Papua 2021

Polresta Jayapura Kota,- Wakapolresta Jayapura Kota AKBP Supraptono, S.Sos., M.Si tinjau pelaksanaan pengamanan venue-venue yang ada di klaster Kota Jayapura pastikan Peparnas XVI aman dan lancar, Kamis (11/11) pagi.

Saat dikonfirmasi, Wakapolresta mengatakan, peninjauan pengamanan di setiap venue penting untuk dilakukan agar dapat memastikan situasi perkembangan terakhir, baik untuk pertandingan maupun situasi Kamtibmas seputaran venue.

Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat, Kapolresta "Jangan Cepat Puas Atau Bangga, Tantangan Tugas Akan Lebih Berat Kedepannya"

Kapolresta saat memimpin Upacara Kenaikan Pangkat Polresta Jayapura Kota,- Kenaikan Pangkat bukan hanya perubahan status hirarki, gaji dan h...