Bertempat dilapangan Brimob Polda Papua Kotaraja Jl. Raya Abepura Kotaraja Kelurahan VIM Distrik Abepura telah dilaksanakan Apel Gelar Pasukan Jajaran Polda Papua hadir pula Brimobda Polda Papua dan Jajaran Polres Jayapura Kota.Selasa, (09/05/17)
Apel tersebut dipimpim oleh Wakapolda Papua Brigjen Pol Drs. Agus Rianto dan selaku Komanda Upacara Kasubdit Gakum Lantas Polda Papua AKBP Bahar Toshiba dalam rangka Operasi Patuh Matoa 2017 dengan Thema "Miningkatkan Kesadaran dan Kepatuhan Masyarakat di Bidang Kamseltibcarlantas" dan di ikuti 800 orang anggota Jajaran Polda Papua, Brimobda dan Polres Jayapura Kota
Adapun yang turut hadir dalam Apel Gelar Pasukan Oprasi Patuh Matoa 2017 antara lain :
Dansat Brimob Polda Papua Kombes Pol Matius D Fakiri SIK,
PJU ( Pejabat Utama Polda Papua),
Kapolres Jayapura Kota AKBP Marison Teber H. Sirait SIK.MH
Dalam pelaksanaan Apel tersebut Wakapolda Papua membacakan amanat Kakor Lantas Polri yang intinya
"Permasalahan di bidang lalu lintas dewasa ini telah berkembang dengan cepat dan dinamis, hal ini sebagai konsekkuensi dari meningkatnya jumlah kendaraan bermotor dan populasi penduduk yang memerlukan alat trasportasi sebagai sarana mobilitas dalam memenuhi kebutuhan hidupnya
Sesuai amanat UU No 22 thn 2009 tentang lalu lintas dan angkutan jalan kita di harapkan untuk :
Mewujutkan dan memelihara keamanan keselamatan dan Kelancaran serta Ketertiban berlalu lintas.
-Meningkatkan Kualitas keselamatan dan menurunkan tingkat Fasilitas Korban kecelakaan berlalu lintas
- Membangun budaya tertib berlalu lilntas
- Meningkatkan Kualitas Pelayanan Kepada Publik."
Dalam melaksanakan amanat Undang- undang Polisi Lalu Lintas memiliki Fungsi yaitu :
Edukasi,Engineering (Rekayasa),Enforcenmet (Penegakanan Hukum), Identifikasi dan Registrasi Pengemudi dan kesadaraan Bermotor. Pusat K3I (Komunikasi, Kordinasi, Komando dan kendali Serta Informasi), Kordinator Pemangku Kepentingan Lainnya,
Memberikan Rekomendasi dampak Lalu lintas,Korwas PPNS ( Penyidik Pegawai Negeri Sipil ).
Setelah selesai membacakan amanat Korlantas Polri Wakapolda melanjutkan dengan penyematan pita tanda operasi.
Penulis : Rumra/Roygen
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Kapolresta "Polisi Lakukan Penyelidikan Tentang Orang yang Diduga Terkena Peluru / Proyektil di Jayapura
Kapolresta saat ditemui di Mapolresta Polresta Jayapura Kota,- Satuan Reskrim Polresta Jayapura Kota Dibackup Bid Labfor dan Dit Reskrimum P...
-
Indentifikasi Sat Reskrim Polresta Ketika Melakukan Olah TKP Kasus Penganiayaan Yang Mengakibatkan Nasruddin Meninggal Dunia Polresta Jayapu...
-
Polresta Jayapura Kota - Diduga hilang kendali saat mengendarai sepeda motor dengan kecepatan tinggi, Hanafi Rettob (35) warga APO Bukit...
-
Mobil Pelaku Ketika Usai Terjadi Kecelakaan Beruntun Dari Tanah Hitam Hingga Uncen Bawah Polresta Jayapura Kota - Unit Lalulintas Polsek Ab...
-
Kombes Pol. Gustav R. Urbinas, SH.,S.IK.,M.Pd Polresta Jayapura Kota – Pembunuhan Nasaruddin akhirnya terkuat jelas, setelah istri korban me...
-
Salah Satu Korban Tenggelam Ketika Berada di RS Angkatan Laut Hamadi Polresta Jayapura Kota - Dua Orang Anak Perempuan bernama Theresia Laur...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar